Tentang Kami
Haltev IT learning Center merupakan tempat kursus programming yang berfokus pada bidang pendidikan serta pelatihan programming (Aplikasi Android/iOS, Website, Web apps, Data Science dan Internet Of Things) mulai dari tingkat Pemula tanpa basic IT / programming hingga kalangan professional. Kurikulum didesain sesuai kebutuhan Industri dengan Instruktur programmer profesional lulusan UI dan ITB yang bekerja di startup tech company serta perusahaan besar ternama di Indonesia.
All you need is to start. Let’s get started with us!








Keep in touch with us
You will get updates from us, either newest batch, promo, or project.